Ada baiknya jangan berlebihan
Sesekali ku teguk tehku
Teh pekat dengan sedikit gula
Pahit, tapi tidak sepahit mengetahui ada orang lain yg kau cinta selain aku
Panas, seperti saat melihat "aksara" mu padanya
Ada gunanya ku buat teh lebih pekat dari biasanya
percuma menenangkan hati ini saat mengetahui dirimu merindukannya
Seseorang yang kau sebut "cinta hati"
Seseorang yg membuatku seperti menelan ampas teh
"serak"
Ya.. tidak tersisa sensasi tehku
malah aku di maki sesuka hati
Hanya tersisa sesak di dadaku dan jantung yang tersakiti
"Ternyata aku tidak berharga buatmu"
Teh pekat dengan sedikit gula
Pahit, tapi tidak sepahit mengetahui ada orang lain yg kau cinta selain aku
Panas, seperti saat melihat "aksara" mu padanya
Ada gunanya ku buat teh lebih pekat dari biasanya
percuma menenangkan hati ini saat mengetahui dirimu merindukannya
Seseorang yang kau sebut "cinta hati"
Seseorang yg membuatku seperti menelan ampas teh
"serak"
Ya.. tidak tersisa sensasi tehku
malah aku di maki sesuka hati
Hanya tersisa sesak di dadaku dan jantung yang tersakiti
"Ternyata aku tidak berharga buatmu"
Comments
Post a Comment